PT Solid Gold | Kominfo Seret Lima Kasus Hoax Virus Corona ke Kepolisian
Kominfo Seret Lima Kasus Hoax Virus Corona ke Kepolisian – PT Solid Gold
PT Solid Gold Semarang | Hoax seputar virus corona yang beredar di
Indonesia semakin banyak. Kementerian Komunikasi dan Informatika
(Kominfo) menemukan 177 jenis hoax seputar virus corona hingga 8 Maret
2020.
Direktur Jenderal Aplikasi dan Informatika Kominfo, Semuel Abrijani
Pangerapan, mengatakan hoax yang menyebar ini menyangkut banyak hal.
“Ada yang terkait disinformasi dan ada juga yang dikaitkan dengan
mistik-mistik, ada juga yang dikaitkan dengan Illuminati,” kata Semuel
di Kantor Kominfo di Jakarta, Senin (9/3/2020).
Ratusan hoax yang tersebar di masyarakat ini dianggap menggangu
ketertiban umum dan meresahakan. Bahkan Kominfo telah menyeret lima
kasus hoax seputar virus corona ke ranah hukum.
Pria yang kerap disapa Semmy ini mengatakan kasus yang dibawa ke
kepolisian ini dua telah diproses di Polda Kalimantan Barat, dua di
Polda Kalimantan Timur dan satu di Polda DKI Jakarta.
“Kasusnya karena kebangetan karena mendesain, ingin menciptakan suasana tidak kondusif, ya kita langsung proses,” kata Semmy.
Tapi Kominfo memiliki metode yang berbeda-beda untuk menindak
penyebar hoax seputar virus corona. Ada yang kontennya dihapus dan ada
yang mendapat stempel hoax untuk diedarkan lagi agar menjadi
pembelajaran.
Semmy menambahkan saat ini kasus hoax virus corona di Indonesia belum
masif. Tapi hoax ini telah menimbulkan kepanikan di masyarakat.
Ia mencontohkan naiknya harga jahe dan bawang bombai yang dipicu
klaim bahwa dua bumbu dapur ini bisa dikonsumsi untuk menyembuhkan virus
corona.
“Sifatnya masih belum, tapi kepanikannya ini yang mengkhawatirkan.
Kepanikan kan mendatangkan rush, nanti orang kalap semua,” pungkasnya.
sumver:detik.com – PT Solid Gold
Baca
Juga :
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold
Berjangka
PT Solid Gold | PT Solid Gold
Berjangka Bantah Lakukan Bisnis Tak Wajar
PT Solid Gold | PT Solid Gold
Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Solid Gold
Berjangka Serius Bidik Milenial
PT Solid Gold | Kuartal 3 Solid
Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Luar Biasa Solid
Gold Berjangka
PT Solid Gold | Transaksi Bursa
Berjangka Melejit Solid Gold Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold | Nasabah Baru PT
Solid Gold Berjangka Makassar Tumbuh
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold
Berjangka Catat Pertumbuhan
PT Solid Gold | Kinerja Kuartal
Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Nasabah PT Solid
Gold Berjangka Tumbuh Signifikan
PT Solid Gold | Perusahaan
Berjangka Solid Gold Bidik Nasabah Milenial
PT Solid Gold | Kinerja Kuartal 3
Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Kinerja PT Solid
Gold Berjangka Tumbuh Dua Ribu Persen Lebih
PT Solid Gold | Kuartal 3 Harga
Emas Stabil Solid Gold Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | Solid Gold
Berjangka Ingin Hilangkan Persepsi Negatif
PT Solid Gold | Kinerja Solid Gold
Berjangka Cetak Rapor Biru
PT Solid Gold | PT Solid Gold
Berjangka Bukukan Pertumbuhan Volume Transaksi
PT Solid Gold | Perang Dagang Buat
Emas Berkilau
PT Solid Gold | Harga Emas Anjlok
PT Solid Gold | Perdagangan Emas Paling Banyak
Diminati Hari Ini
PT Solid Gold | Komoditas Kopi dan Emas Cukup
Signifikan
PT Solid Gold | Olein Akan
Meningkat di 2020
PT Solid Gold | Kominfo Seret Lima Kasus Hoax Virus Corona ke Kepolisian
Reviewed by sgbsemarang
on
20:41
Rating:
No comments: